Flashcom Whatsapp
IT training provider

Membuat sistem informasi kasir

Sebelum membahas terkait cara membuat sistem informasi kasir dengan java programming, ada baiknya anda mengetahui apa arti sistem informasi terlebih dulu. Yaitu salah satu sistem organisasi yang membutuhkan pengolahan transaksi dan pendukung operasional. Sifatnya yang manajerial menjadi bagian dari strategi kegiatan sering digunakan oleh sebuah organisasi. Selain itu, pihak luar pun dapat menerima laporan jika diperlukannya.

Langkah-Langkah Membuat Sistem Informasi Kasir dengan Java Programming

Jika anda belum menguasai bahasa pemrograman, maka sangat penting mengikuti Kursus Bahasa Pemrograman yang digelar oleh Flashcom. Dimana terdapat beragam macam bahasa yang harus anda ketahui dan pelajari lebih lanjut. Salah satunya dalam pembuatan program kasir sederhana menggunakan java netbeans berikut ini. Dimana program yang akan dibuat berfungsi untuk menghitung tagihan, biaya dan barang serta makanan yang telah dipesan konsumen. Cara kerjanya pun akan lebih mudah dipahami jika anda mengikuti pelatihan. Berikut beberapa langkah diantaranya:

  1. Jalankan program dan centang pada option atau pilihan menu yang telah dipesan. Misalnya produk nasi goreng, maka secara otomatis akan keluar biaya 1 porsi makanan tersebut.
  2. Jika sudah, masukan jumlah pesanannya untuk dikali kan dengan harga per porsi.
  3. Setelah selesai diinput, klik tombol hitung untuk proses perhitungan.
  4. Jika ingin menghitung ulang, maka tekan tombol reset.
  5. Pada program, tersedia tombol exit pada button dan menu bar untuk keluar dari program. Tombol exit pada Button menggunakan OptionPane Confirm untuk keluar Program. Sehingga akan tampil konfirmasi keluar, jika menekan No, maka tidak akan jadi keluar dari jendela program tersebut.

Setelah mengetahui cara kerja program, berikut ini cara membuat program tersebut. Diantaranya adalah:

Kursus Komputer di Surabaya
  1. Pertama buka aplikasi “netbeans IDE” pilih new project => java application klik next, isi project name, setelah itu klik
  2. Selanjutnya klik pada project nama yang sudah anda buat => klik kanan default package pilih new => jframe from.
  3. Jika sudah, isi class name dengan nama yang sudah anda buat => klik finish, maka hasil akan seperti gambar di bawah ini.

Artikel Terkait:

Kursus Web Programming

Selanjutnya siapkanlah beberapa hal dibawah ini:

  1. 1 buah JmenuBar
  2. 7 buah Jlabel
  3. 5 buah JradioButton
  4. 11 buah JTxtField
  5. 3 buah Jbutto

Maka hasil Design Form akan seperti gambar dibawah ini.

Keterangan :

  1. JTxtField 1 Variable nama ganti dengan TxtRBNG, JTextField 2 = TxtRBMG, JTxtField 3 = TxtRBSA, JtxtField 4 = TxtRBSK, JtxtField 5 = TxtRBNS, JtxtField 6 = TxtjmING, JTexField 7 = TxtjmIMG, JtexField 8 = TxtjmISA, JTexField 9 = TxtjmISK, JTexField 10 = TxtjmINS, JTxtField 11 = TxtjmlHarga.
  2. JRadioButton 1 variable Nama ganti dengan RBNG, JRadioButton 2 = RBMG, JRadioButton 3 = RBSA, JRadioButton 4 = RBSK, JRadioButton 5 = RBNS.
  3. JButton 1 variable nama ganti dengan BtnHitungan, JButton 2 = BtnHapus, JButton 3 = BtnExit.

Selanjutnya klik kanan JRadioButton Nasi Goreng => Event => Action => ActionPerformed (RBNGActionPerformed).

Bagaimana? Meski terbilang rumit, namun hasil yang diperoleh bisa mempermudah pekerjaan anda nantinya. Jika anda masih bingung dan perlu bimbingan langsung dengan Ahlinya, silahkan mengikuti Kursus Web Programming bersama Flashcom Indonesia. Informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi layanan pelanggan by Hotline 0816-1500-8008 atau WhatsApp.

100% Praktik & Jadwal Fleksibel
dibimbing langsung oleh ahlinya